
Sebuah Langkah Berani Untuk Masa Depan
Suasana malam kala itu matahari baru saja tenggelam sempurna, langit berubah warnanya dan bulan menghiasi angkasa bersama para bintang. Suara langkah kaki para jam’ah masjid yang baru saja usai melaksanakan sholat maghrib terdengar begitu ramai. Terlihat juga beberapa orang tua dan pemuda-pemuda yang sedang...